Strategi Pemasaran Berlly Bakery Dalam Upaya Meningkatkan Omset Penjualan

Authors

  • Atim Khoirul Fatimah Universitas Negeri Surabaya
  • Andika Kuncoro Widagdo Universitas Negeri Surabaya
  • Nugrahani Astuti Universitas Negeri Surabaya
  • Mauren Gita Miranti Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/riggs.v4i2.1909

Keywords:

Strategi pemasaran, 5P, SWOT, Triangulasi, UMKM, Berlly Bakery

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemasaran yang diterapkan oleh Berlly Bakery dalam meningkatkan omset penjualan. Berlly Bakery merupakan usaha mikro di bidang roti dan kue yang mengalami fluktuasi omset dari tahun 2024 hingga pertengahan 2025. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Untuk memastikan validitas data, digunakan triangulasi sumber dengan membandingkan informasi dari beberapa narasumber dan dokumen. Analisis dilakukan dengan menggunakan pendekatan bauran pemasaran 5P (Product, Price, Place, Promotion, People) dan analisis SWOT untuk menggambarkan kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman usaha. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pemasaran telah diterapkan, namun belum optimal. Beberapa aspek seperti pencatatan omset, promosi digital, dan pengelolaan SDM masih perlu ditingkatkan. Dengan strategi yang lebih terarah, Berlly Bakery berpeluang meningkatkan omset dan daya saing di tengah persaingan UMKM yang semakin berkembang.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdurrahman, N. H. (2015). Pemasaran Produk. Alfabeta.

Ahmadi, R. (2016). Metodologi Penelitian Kualitatif. Ar-Ruzz Media.

Bennett, P. D. (2017). Dictionary of Marketing Terms. McGraw-Hill.

Cravens, D. W. , P. N. F. (2017). Strategic Marketing. New York: McGraw-Hill Education.

Daft, R. (2010). Organization Theory and Design. South-Western Cengage Learning..

David, F. R. (2005). Strategic Management: Concepts and Cases (10th ed.). Prentice Hall.

Defrizal. (2020). Analisis Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Penjualan Udang pada PT. Indomina Langgeng Sejahtera di Lampung Selatan.

Hairullah. (2020). Analisis Strategi Pemasaran dalam Usaha Meningkatkan Volume Penjualan pada Toko 33 Material Bahrani Pujon Kecamatan Kapuas Tengah.

Hendryadi, & Suryani, T. (2019). Metode Riset untuk Manajemen dan Bisnis. Prenada Media.

Hitt, M. A., Ireland, R. D., & Hoskisson, R. E. (2011). Strategic Management: Competitiveness and Globalization (9th ed.). South-Western Cengage Learning.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2012). Prinsip-Prinsip Pemasaran (13th ed.). Erlangga.

Laksana, F. (2008). Manajemen Pemasaran. Graha Ilmu.

Lamb, H. (2012). Marketing. South-Western Cengage Learning.

Lupiyoadi, R. (2013). Manajemen Pemasaran Jasa. Salemba Empat.

Mutmainah. (2022). Analisis Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Penjualan pada Toko Besi Maju Makmur.

Nizamuddin. (2014). Pemasaran Jasa dan Hubungan Pelanggan. Prenadamedia Group.

Pearce, J., & Robinson, R. (2013). Strategic Management Planning for Domestic & Global Competition. McGraw-Hill Education.

Peter, J. P., & Olson, J. C. (2017). Consumer Behavior & Marketing Strategy. McGraw-Hill.

Porter, M. E. (2004). Competitive Advantage: Creating and Sustaining Superior Performance. Free Press.

Rachmawati, Y. (2018). Strategi Pemasaran UMKM di Era Digital. Rajagrafindo Persada.

Rangkuti, F. (2014). Analisis SWOT: Teknik Membedah Kasus Bisnis. Gramedia Pustaka Utama.

Rianatullah, D. (2022). Analysis of Marketing Strategies to Increase Shrimp Sales at PT. Indomina Langgeng Sejahtera. International Journal of Social Service and Research, 2(9). https://ijssr.ridwaninstitute.co.id/index.php/ijssr/article/view/158

Ries, A., & Trout, J. (2001). Positioning: The Battle for Your Mind. McGraw-Hill.

Saputro, D. A., & Arikunto, S. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bumi Aksara.

Satriadi, Rudi, Kusnadi, Agus, Rahayu, & Dewi. (2021). Pemasaran Digital untuk UMKM. Pustaka Mitra.

Stanton, W. J., Etzel, M. J., & Walker, B. J. (2012). Fundamentals of Marketing. McGraw-Hill.

Suci, Y. R. (2017). Perkembangan UMKM di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi, 14(1), 15–23.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Supriyanto, E. (2020). Penguatan UMKM dalam Mendukung Perekonomian Nasional. Kemenkop UKM.

Suryana, Y. (2013). Kewirausahaan: Kiat dan Proses Menuju Sukses. Salemba Empat.

Tambunan, T. (2012). Usaha Mikro, Kecil dan Menengah di Indonesia: Isu-Isu Penting. LP3ES.

Zimmerer, T. W., Scarborough, N. M., & Wilson, D. L. (2008). Essentials of Entrepreneurship and Small Business Management (5th ed.). Prentice Hall.

Downloads

Published

31-07-2025

How to Cite

[1]
A. K. Fatimah, A. K. Widagdo, N. Astuti, and M. G. Miranti, “Strategi Pemasaran Berlly Bakery Dalam Upaya Meningkatkan Omset Penjualan ”, RIGGS, vol. 4, no. 2, pp. 7597–7602, Jul. 2025.

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)