Pengaruh Service Quality, Store Atmosphere, dan Persepsi Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan di Meva Cafe Desa Terung Wetan, Kecamatan Krian, Kabupaten Sidoarjo
DOI:
https://doi.org/10.31004/riggs.v4i4.4831Keywords:
Service Quality, Store Atmosphere, Persepsi Harga, Kepuasan PelangganAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan manganalisa Pengaruh Service Quality, Store Atmosphere, dan Persepsi Harga terhadap Kepuasan Pelanggan Meva Cafe Desa Terung Wetan, Kecamatan Krian, Kabupaten Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan metode kauntitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 160 responden yang merupakan pelanggan Meva Cafe, dan menggunakan teknik pengambilan sampel non-probability sampling dengan purposive sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan Skala Likert sebagai instrumen pengukuran. Teknik analisa data yang digunakan pada penelitian ini adalah uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, uji t (parsial), uji f (simultan), dan koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Service Quality memiliki pengaruh signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan (t hitung = 6.030 > t tabel = 1.655) dan nilai sig (0,000 < 0,05), Store Atmosphere berpengaruh signifikan (t hitung = 3.961 > t tabel = 1.655) dan nilai sig (0,000 < 0,05), dan Persepsi Harga juga berpengaruh signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan (t hitung = 11.159 > t tabel = 1.655) dan nilai sig (0,000 < 0,05). Secara simultan, variabel Service Quality, Store Atmosphere, dan Persepsi harga berpengaruh signifikan terhadap Kepuasan Pelanggan (F hitung = 344,530 > F tabel = 2,66) dengan nilai signifikan (0,000 < 0,05). Analisis koefisien determinasi menunjukkan bahwa variabel dalam penelitian ini berkontribusi sebesar 86,6% dalam Kepuasan Pelanggan, sementara 13,4% lainnya tidak dijelaskan pada penelitian ini.
Downloads
References
Agus, W., Kom, M., Si, M., Wibowo, A., Kom, M., & Si, M. (2020). Perilaku Konsumen dan Hubungan Masyarakat (S. K. Wawan Susanto (ed.); 1st ed.). Yayasan Prima Agus Teknik.
Alfonsius, Sari, V., Suwarni, E., & Sholihah, R. (2023). Perilaku Konsumen. In M. m. Nofrizal, S.Pd. (Ed.), Perilaku Konsumen (1st ed.). PT Penamuda Media.
Baihaqqy, M, R, I. (2020). Manajemen Pemasaran ( Marketing Mix Dan Loyalitas ) (Issue September). In Purwokerto : Amerta Media (Issue September).
Collins, S. P., Storrow, A., Liu, D., Jenkins, C. A., Miller, K. F., Kampe, C., & Butler, J. (2021). No Title 済無No Title No Title No Title.
Indrasari, M. 2019. (2019). Pemasaran dan Kepuasan PelangganSurabaya: Unitomo Press (M. Indrasari (ed.); 1st ed.). Unitomo Press.
Keller, K. &. (2016). Marketing ManageMent. In Stephanie Wall (Ed.), Boletin cultural e informativo - Consejo General de Colegios Medicos de España (15th ed., Vol. 22). Pearson Education, Inc.
Kotler, P., & Armstrong, G. (2016). Principles of Marketing sixteenth edition. In S. Wall (Ed.), Invasive Bladder Cancer. Pearson Education Limited.
Mufian, H. F., & NS, B. (2024). Pengaruh Kualitas Produk, Persepsi Harga, dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Produk Chiclin. ECo-Buss, 7(1), 329–341. https://doi.org/10.32877/eb.v7i1.1454
Pio, J., Mamuaya, N. C., & Angmalisang, S. (2022). Pengaruh Lokasi, Kualitas Pelayanan Dan Persepsi Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Kedai Kopi Janji Jiwa Jilid 667 Tomohon. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 6(3), 2019–2030. https://doi.org/10.31955/mea.v6i3.2686
Pratama, W. A. (2022). Pengaruh Atmosfer Toko, Harga dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Pembelian dengan Mediasi Alternatif Pembelian di Minimarket Waralaba Nasional Indonesia. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 16167–16175.
Putra, R. (2021). Determinasi Kepuasan Pelanggan Dan Loyalitas Pelanggan Terhadap Kualitas Produk, Citra Merek Dan Persepsi Harga (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 2(4), 516–524. https://doi.org/10.31933/jemsi.v2i4.461
Sabillah, A. F. (2022). Pengaruh Advertising Dan Store Atmosphere Terhadap Keputusan Pembelian Pada Dialog Coffee Deli Serdang. Skripsi, Universitas Medan Area.
Setiyani, U., & Maskur, A. (2022). Pengaruh Presepsi Harga, Kualitas Pelayanan, Atmosphere Cafe Terhadap Kepuasan Pelanggan. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 11(1), 702–709.
Teressa, B., Lukito, J. I., Aprilia, A., & Andreani, F. (2024). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Ulang Di Wizz Drive Thru Gelato Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran, 18(1), 1–14. https://doi.org/10.9744/pemasaran.18.1.1-14
Tiara Maharani, & Nidia Wulansari. (2024). Pengaruh Store Atmosphere dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen KFC Purus Veteran Kota Padang. Jurnal Manajemen Pariwisata Dan Perhotelan, 2(3), 173–184. https://doi.org/10.59581/jmpp-widyakarya.v2i3.3935
Wilda Nirahma. S, & Endang Sutrisna. (2025). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Store Atmosphere dan Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen pada Senada Cafe Kota Garo, Kampar. E-Bisnis: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 18(1), 353–360. https://doi.org/10.51903/e-bisnis.v18i1.2641
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jazilah Amalia Putri, Ida Bagus Cempena

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


















