Pengaruh Ukuran Perusahaan, Earning per Share dan Reputasi Underwriter terhadap Underpricing Saham pada Saat Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia Tahun 2021-2023

Authors

  • Meliza Meliza Makassar State University
  • Romansyah Sahabuddin Makassar State University
  • Anwar Anwar Makassar State University
  • Anwar Ramli Makassar State University
  • Andi Mustika Amin Makassar State University

DOI:

https://doi.org/10.31004/riggs.v4i3.2734

Keywords:

Ukuran Perusahaan, Earning per Share, Reputasi Underwriter, Underpricing Saham

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan, earning per share dan reputasi underwriter terhadap tingkat underpricing saham. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2021-2023. Penentuan sampel menggunakan teknik purposive sampling sehingga diperoleh sampel sejumlah 130 perusahaan. Analisis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linear berganda melalui program Econometric Views (E-Views) versi 13. Berdasarkan hasil penelitian, menunjukkan bahwa secara parsial ukuran perusahaan tidak memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap underpricing saham pada saat IPO di Bursa Efek Indonesia. Earning per share memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap underpricing saham pada saat IPO di Bursa Efek Indonesia. Reputasi underwriter memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap underpricing saham pada saat IPO di Bursa Efek Indonesia. Secara simultan ukuran perusahaan, earning per share dan reputasi underwriter berpengaruh signifikan terhadap underpricing saham pada saat IPO di Bursa Efek Indonesia.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Referensi

Abbas, D. S., Rauf, A., Hidayat, I., & Sasmita, D. (2022). Determinant on Underpricing at the Initial Public Offering : Evidence Indonesia Stock Exchange. Quantitative Economics and Management Studies (QEMS), 3(2). https://doi.org/https://doi.org/10.35877/454RI.qems852

Agustine, I., & Sutrisno, T. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Underpricing Saham : Studi Pada Perusahaan Yang Melakukan Initial Public Offering Di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2016 – 2019.

Amalia, L., & Arisnawati, N. F. (2021). Faktor Internal dan Ekternal yang Mempengaruhi Underpricing Saham Ketika IPO di DES. Jurnal Akuntansi Dan Audit Syariah (JAAiS), 2(1), 15–31. https://doi.org/10.28918/jaais.v2i1.4074

Arif, A., & Isnidya, F. N. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Initial Return PAda Penawaran Perdana Saham Di Bursa Efek Indonesia Saat Krisis Finansial Global Periode 2006-2008. Jurnal Informasi, Perpajakan, Akuntansi Dan Keuangan Publik, 5(2), 111.

Asnawi, S. K., & Wijaya, C. (2016). FINON (Finance For Non FInance). Rajagrafindo Persada.

Beatty, R. P., & Ritter, J. R. (1986). Investment banking, reputation, and the underpricing of initial public offerings. Journal of Financial Economics, 15(1– 2), 213–232. https://doi.org/10.1016/0304-405X(86)90055-3

Carter, R., & Manaster, S. (1990). Initial Public Offerings and Underwriter Reputation. The Journal of Finance, 45(4), 1045–1067. https://doi.org/10.1111/j.1540-6261.1990.tb02426.x

Desiyanti, R., Hanum, M., Mondari, C., & Yaliza, M. (2023). The Effect of Firm Characteristics on the Underpricing of IPO Stock. Journal of Management, Accounting, General Finance and International Economic Issues, 2(4), 1037– 1049.

Duli, N. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif: Beberapa Konsep Dasar Untuk Penulisan Skripsi & Analisis Data Dengan SPSS. Deepublish.

Effendi, E., & Ulhaq, ridho D. (2021). Pengaruh Audit Tenur, Reputasi Auditor, Ukuran Perusahaan dan Komite Audit. Penerbit Adab.

Farah Mohamed, S., & Chenyi Joyce, N. (2023). Comparative Analysis of the Swedish and United Kingdom Stock Markets.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (9th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gwenyth, D., & Panjaitan, Y. (2018). Pengaruh Reputasi Underwriter, Reputasi Auditor, dan Jenis Industri terhadap tingkat Underpricing pada perusahaan yang melakukan IPO di BEI. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Atma Jaya, 20(2). http://www.e-jurnal.ukrimuniversity.ac.id/file/FEBIXI021107.pdf

Hadi, S. (2019). Faktor-faktor yang mempengaruhi Underpricing Saham Perdana pada Perusahaan yang melakukan Initial Public Offering. Jurnal Akuntansi & Perpajakan Jayakarta, 1(1), 64–75.

Haniifah, A., & Hartati, N. (2021). Analisis Pengaruh Proporsi Hutang, EPS dan Oversubscription Terhadap Fenomena Underpricing pada (IPO). Business Management, Economic and Accounting National Seminar, 5(2), 115–125.

Isynuwardhana, D., & Febryan, F. V. (2022). Factors Affecting Underpricing Level during IPO in Indonesia Stock Exchange 2018 - 2019. The Indonesian Accounting Review, 12(1), 87–98. https://doi.org/10.14414/tiar.v12i1.2660

Jayanarendra, A. A. G., & Wiagustini, N. L. P. (2019). Pengaruh Reputasi Underwriter, Ukuran Perusahaan, Dan Return on Equity Terhadap Underpricing Saat IPO Di BEI. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(8).

Kennedy, P. S. J., Sitompul, S., & Tobing, S. J. (2021). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Underpricing Saham pada Perusahaan Non Keuangan yang Melakukan Initial Public Offering di Bursa Efek Indonesia Periode 2014- 2018. Journal of Management and Business Review, 18, 285–299. https://doi.org/https://doi.org/10.34149/jmbr.v18i2.280

Kusumastuti, A., Khoirin, A. M., & Achmadi, T. A. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif. Deepublish.

Mentari, C. (2024). Pengaruh Leverage dan Likuiditas terhadap Tingkat Underpricing Perusahaan non Keuangan yang IPO. Widya Manajemen, 6(1), 71–85. https://doi.org/10.32795/widyamanajemen.v6i1.4949

Montgomery, D. C., & RUnger, G. C. (2010). Applied Statistics and Probability for Engineers. R.R. Donnelley. https://books.google.co.id/books?id=_f4KrEcNAfEC&printsec=frontcover& hl=id#v=onepage&q&f=false

Pairi, E., Asyumard, A. A., Agustina, D. A., Agustina, D. A., Amalia, Koyong, F. M., Hayati, H., Iswanti, Arfani, M., Susanti, N. W. A., Maharani, N. L., Yuni,

P. W. R., & Lalong, R. W. D. (2023). Mengenal Pasar Modal Di Indonesia. Nas Media Pustaka.

Pomykalski, P., & Filipiak, P. (2020). Factors Influencing IPO Underpricing in Poland. Acta Universitatis Lodziensis. Folia Oeconomica, 4(349), 7–21. https://doi.org/10.18778/0208-6018.349.01

Rahmah, M. (2019). Hukum Pasar Modal. Kencana.

Rahmi, N. U., Halim, T. H., Saragih, S. P., & Lubis, I. T. (2023). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Underpricing Pada Perusahaan Yang Melakukan Initial Public Offering (IPO) Tahun 2018 - 2022. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 7(1), 863–871. https://doi.org/10.31539/costing.v7i1.7129

Ritter, J. R. (1991). The Long‐Run Performance of initial Public Offerings. The Journal of Finance, 46(1), 3–27. https://doi.org/10.1111/j.1540- 6261.1991.tb03743.x

Rudianto, D., Ratnawati, A., Susanto, B., & Susilo, T. P. (2023). Determinants of the Underpricing Rate of Stocks (Study on Companies Conducting IPO on the IDX). In Adpebi International Journal of Multidisciplinary Sciences (Vol. 1, Issue 1). https://doi.org/10.54099/aijms.v2i1.487

Sa’adah, L., Rahmawati, I., & Santi, A. I. Y. (2020). Implementasi Pengukuran Capital Asset Pricing Model (CAPM) dan Earning Per Share (EPS) serta Pengaruhnya terhadap Harga Saham. LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.

Sarwono, J. (2019). Prosedur-Prosedur Analisis Populer Aplikasi Riset Skripsi dan Tesis Dengan E-Views. Gava Media.

Setiawan, A. N. (2015). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi underpricing saham pada penawaran saham perdana di bursa efek Indonesia. Jurnal Siasat Bisnis, 18(2), 219–232. https://doi.org/10.20885/jsb.vol18.iss2.art8

Setiawan, E. (2022). Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Pertumbuhan Aset serta Pengaruhnya Terhadap Leverage pada Perusahaan (Teori Hingga Empirik). Perkumpulan Rumah Cemerlang Indonesia.

Sina, I. (2022). Metodologi Penelitian. Widina Bhakti Persada Bandung, 12–26. Sorongan, T. P. (2023). RI Ternyata Negara IPO Paling Seksi di Dunia, Ini Buktinya! CNBC Indonesia. https://www.cnbcindonesia.com/market/20230529190414-17-441568/ri- ternyata-negara-ipo-paling-seksi-di-dunia-ini-buktinya

Spence, M. (1973). Job Marketing Signaling. The Quarterly Journal of Economics, 87(3), 355–374. http://www.jstor.org/stable/1882010

Sudarno, Renaldo, N., Hutahuruk, M. B., Junaedi, A. T., & Suyono. (2022). Teori Penelitian Keuangan. CV Literasi Nusantara Abadi.

Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D (Kedua).Alfabeta.

Syofian, A., & Sebrina, N. (2021). Pengaruh Reputasi Underwriter, Reputasi Auditor, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Underpricing Perusahaan Yang Melakukan Initial Public Offering (IPO) di BEI. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 3(1), 137–152. https://doi.org/10.24036/jea.v3i1.331

Titman, S., & Wessels, R. (1988). The Determinants of Capital Structure Choice. The Journal of Finance, 43(1), 1–19. https://doi.org/10.1111/j.1540- 6261.1988.tb02585.x

Utomo, A. H., & Kurniasih, A. (2020). The Determinant of Underpricing Towards IPO Company at Indonesia Stock Exchange in 2019. Journal of Economics, Finance and Management Studies , 3(8), 117–125. https://doi.org/10.47191/jefms/v3-i8-02

Zakiah, Mawardi, W., & Hasanatina, F. H. (2023). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Likuiditas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2016- 2021). Diponegoro Journal Of Management, 12, 1–13. http://ejournal- s1.undip.ac.id/index.php/dbr

Zulfikar. (2016). Pengantar Pasar Modal dengan Pendekatan Statistika.Deepublish.

Downloads

Published

10-09-2025

How to Cite

[1]
M. Meliza, R. Sahabuddin, A. Anwar, A. Ramli, and A. M. Amin, “Pengaruh Ukuran Perusahaan, Earning per Share dan Reputasi Underwriter terhadap Underpricing Saham pada Saat Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia Tahun 2021-2023”, RIGGS, vol. 4, no. 3, pp. 5034–5044, Sep. 2025.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>