Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepercayaan Konsumen terhadap Kepuasan Nasabah pada Bank DKI Syariah

Authors

  • Jihan Nurhaliza Universitas Islam Jakarta
  • Yusri Ilyas Universitas Islam Jakarta
  • Muhammad Arya Digantara Universitas Islam Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.31004/riggs.v4i3.1975

Keywords:

Kualitas Pelayanan, Kepercayaan, Kepuasan Nasabah, Bank DKI Syariah

Abstract

Kepuasan nasabah merupakan factor penting dalam perbankan syariah. Kualitas pelayanan dan kepercayaan nasabah diyakini dapat meningkatkan kepuasan nasabah. Penelitian ini brtujuan untuk mengungkapkan pengaruh kualitas pelayanan dan kepercayaan nasabah terhadap kepuasan nasabah di PT Bank DKI Syariah Cabang Pembantu Gunung Sahari. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan populasi seluruh nasabah di PT Bank DKI syariah Cabang Pembantu Gunung Sahari.Sampel diambil dengan menggunakan teknik accidental sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan skala Likert yang telah diuji vadilitas, reabilitas, asumsi klasik, korelasi, regresi linier sederhana dan berganda.Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan kepercayaan nasabah berpengaruh signifikan terhadap kepuasan nasabah. Secara parsial, kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan nasabah, dan kepercayaan nasabah berpengaruh kepuasan nasabah. Penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan kepercayaan nasabah penting untuk meningkatkan kepuasan nasbah PT Bank DKI Syariah Cabang Pembantu Gunung Sahari.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Al Arif, M. N. R. (2012). Dasar-Dasar Pemasaran Bank Syariah. Bandung: Alfabeta.

Arikunto, S. (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Bastiar, A. (2012). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kepercayaan dan Nilai Pelanggan terhadap Kepuasan Nasabah Bank (Studi Kasus Pada Nasabah BRI Unit Pangandaran Banjar) (Skripsi). Universitas Negeri Yogyakarta.

Bungin, M. B. (2005). Metodologi Penelitian Kuantitatif Komunikasi, Ekonomi, dan Kebijakan Publik Serta Ilmu-Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Cahyani, P. D. (2016). Tingkat Kepuasan Nasabah terhadap Kualitas Layanan Perbankan Syariah di Yogyakarta. Jurnal Bisnis dan Manajemen, 6(2), 151-162. University Muhammadiyah Purwokerto

Chatra, E., & Nasrullah, R. (2008). Public Relations Strategi Kehumasan Dalam Menghadapi Krisis. Bandung: PT Salamadani Pustaka Semesta.

Ellena, F. (2011). Analisis Pengaruh Kepercayaan, Komitmen, Komunikasi dan Penanganan Keluhan Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Nasabah PT. BRI (Persero) Tbk. Cabang Pemalang) (Skripsi). Universitas Diponegoro.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariat dengan program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Husein, U. (2009). Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Husnah, A. M. (2015). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kepercayaan, dan Aksesibilitas Terhadap Kepuasan Nasabah (Survei Pada Nasabah Bank Syariah Mandiri Cabang Kudus) (Skripsi). Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.

Khatimah, H. (2011). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Studi Pada Nasabah BRI Cabang Semarang Pattimura (Skripsi). Universitas Diponegoro

Pardanawati, S. L. (2014). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah PT. BPR Syariah Dana Mulia Surakarta. (Tesis). Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Poerwadarminta, W. J. S. (2005). Kamus Umum Bahasa Indonesia. Balai Pustaka

Rumengan, J. (2013). Statistik Penelitian. Jakarta: Citapustaka Media Perintis.

Syilvani, M. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Bank BNI Syariah Cabang Kusumanegara Yogyakarta (Skripsi). Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.

Tjiptono, F. (1997). Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Andi.

Trisusanti, Y. (2017). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Bank BNI Syariah Kantor Cabang Pekanbaru). JOM FISIP, 4(2), 1- 16.

Wahyudi, A. R. (2013). Analisis Kualitas Pelayanan dengan Pendekatan Modified Servqual Di Bank Muamalat Cabang Tulungagung (Skripsi). UIN Sunan Kalijaga

Yusrina. (2013). Peranan Citra Perusahaan Terhadap Kepercayaan Nasabah Bank BRI Cabang Banda Aceh. Jurnal Ekonomi Manajemen dan Bisnis, 1(2), 203-213.

Zulfah, L. (2008). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Tabungan Haji Pada PT. BNI Syariah Tbk Cabang Jakarta Timur (Skripsi). Universitas Syarif Hidayatullah.

Downloads

Published

02-08-2025

How to Cite

[1]
J. Nurhaliza, Y. Ilyas, and M. A. Digantara, “Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepercayaan Konsumen terhadap Kepuasan Nasabah pada Bank DKI Syariah”, RIGGS, vol. 4, no. 3, pp. 153–158, Aug. 2025.