Pengaruh Harga, Fasilitas, Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Perumahan Villa Setia Budi Sentosa
DOI:
https://doi.org/10.31004/riggs.v4i2.901Keywords:
Harga, Fasilitas, Kepercayaan, Keputusan PembelianAbstract
Penelitian bertujaun untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh harga, fasilitas, dan kepercayaan terhadap keputusan pembelian pada Perumahan Villa Setia Budi Sentosa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah penghuni perumahan Villa Setia Budi Sentosa pada tahun 2024 yaitu sebanyak 76 orang. Karena jumlah populasinya tidak lebih besar dari 100 orang responden, maka peneliti mengambil 100% jumlah populasi yang ada. Berdasarkan hasil uji hipotesis t dapat disimpulkan secara parsial harga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, secara parsial fasilitas berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, secara parsial kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Berdasarkan hasil uji hipotesis F dapat disimpulkan bahwa secara simultan harga, fasilitas, dan kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Berdasarkan hasil analisis koefisien determinasi diperoleh nilai koefisienCdeterminasiCatau Adjusted R-Square sebesar 0,829 atau sebesar 82,9%Ckeputusan pembelian dapat dijelaskan oleh harga, fasilitas, dan kepercayaan, sisanya 100%-82,9% = 17,1% dijelaskan oleh variabel lain.
Downloads
References
Irawan, I. A. (2021). Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Kopi pada Aplikasi Online di Masa Pandemi COVID-19. KELOLA: Jurnal Ilmiah Manajemen.
Kotler, iP idan iAmstrong. i(2018). iPrinsip-prinsip iMarketing iEdisi iKe iTujuh. iPenerbit. iSalemba iEmpat. iJakarta.
Kotler, iP. i(2019). iManajemen iPemasaran. iEdisi iMilenium. iJakarta: iPrenhalindo.
Masali, J. N., Mahmud, M., Ardiansyah, A., Moonti, U., Yantu, I., & Sudirman, S. (2023). Pengaruh Harga dan Fasilitas Terhadap Keputusan Pembelian pada Perumahan Griya Dulomo Indah. Journal of Economic and Business Education (JEBE), 1(2), 1–10.
Maydiana, iLuthfia. i(2019). i“Pengaruh iKualitas iPelayanan idan iFasilitas iterhadapKepuasan iPelanggan ipada iJasa iCuci iMotor iMandiri”. iJurnal iPendidikan iTataNiaga i(Jptn). iVolume i7, iNomor i2 i(hlm. i444-450).v
Priansa, iDonni. iJuni. i(2019). iPerilaku iKonsumen idalam iPersaingan iBisnis. iKontemporer. iBandung.
Putri, D. N., & Siregar, O. M. (2023). Pengaruh Discount dan Kepercayaan Konsumen terhadap Keputusan Pembelian pada Pengguna TikTok Shop di Kota Medan. Journal on Education, 6(1), 9086–9096.
Sugiyono. i(2018). iMetode iPenelitian iKuantitatif, iKualitatig, idan iR&D, ipenerbit. iAlfabeta, iBandung.
Sunyoto, iD. i(2019). iDasar-Dasar iManajemen iPemasaran i(Konsep, iStrategi, idan. iKasus). iYogyakarta: iCAPS i(Center iof iAcademic Publishing iService).
Tjiptono, iFandy. i(2019). i"Pemasaran iJasa iEdisi iTerbaru." iYogyakarta: iPenerbit iAndi.
Vaz, M. R. V., & Sutedjo, B. (2022). Pengaruh Kepercayaan, Corporate Image dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Perumahan Konsumen PT. Muliamas Land Kendal). SEIKO: Journal of Management & Business, 5(1), 2022–2275.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Yan Zhadrach Sitepu, Sondang Ni Bulan Marbun, Junika Napitupulu

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


















