DAMPAK PROMOSI PROGRAM KATALOG CINTA PRODUK LOKAL SIGI TERHADAP PELAKU USAHA MIKRO DI KABUPATEN SIGI

Authors

  • Yuni Novita Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tadulako
  • Fera Fera Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tadulako
  • Pricylia Chintya Dewi Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tadulako

DOI:

https://doi.org/10.31004/ijmst.v1i1.111

Keywords:

promosi katalog, produk lokal, UMKM

Abstract

Promosi merupakan aktivitas penting untuk meningkatkan penjualan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Salah satu strategi promosi yang efektif untuk mempengaruhi keputusan pembelian konsumen menggunakan katalog produk, baik cetak maupun digital. Katalog tidak hanya menampilkan informasi produk namun juga mempromosikan keunggulan produk tersebut. Karenanya Pemerintah Kabupaten Sigi membuat program Katalog Cinta Produk Lokal Sigi yang bertujuan untuk meningkatkan promosi di bidang ekonomi khususnya bagi para pelaku UMKM. Metode yang digunakan dalam menganalisis masalah yang ada adalah metode kualitatif. Dampak program Katalog Cinta Produk Lokal Sigi memberikan pengaruh yang sangat baik bagi pelaku-pelaku usaha di Kabupaten Sigi, karena dengan adanya program tersebut membuat pendapatan mereka lebih meningkat dari sebelum adanya program katalog dan banyak dari kalangan-kalangan masyarakat bahkan perangkat- perangkat daerah yang mengetahui usaha mikro tersebut dari Katalog Cinta Produk Lokal Sigi.

References

Afis, A., & Handayani, T. (2020). Peran Promosi Melalui Iklan Katalog dalam Keputusan Pembelian Konsumen (Studi Kasus Pada Minimarket Indomaret di Kota Bengkalis). Jurnal EMT KITA, 4(2), 120. https://doi.org/10.35870/emt.v4i2.156

Donny, P. (2023). Pengertian, Contoh dan Fungsi katalog untuk Bisnis. Apli Desain. https://www.apridesain.id/blog/pengertian-katalog/

Gamal T. (2021). Metode Penelitian Kualitatif: Pengertian, Karakteristik & Jenis. Serupa.Id. https://serupa.id/metode-penelitian-kualitatif/

Gerlad j.Miller. (2021). metode kualitatif-interpretif penelitian kualitatif dalam kebijakan publik. NUSAMEDIA.

Keep, W. W., & Nat, P. J. V. (2014). Multilevel marketing and pyramid schemes in the United States. In Journal of Historical Research in Marketing. https://doi.org/10.1108/JHRM-01-2014-0002

Meggie Cornelia. (2023). Pengertian dan Fungsi Katalog Produk. Makin Tahu. https://makintahu.com/pengertian-katalog-produk-isi-fungsi-dan-manfaat/

Mardiansyah, M. (2022). The Effect of Service Quality on Shopee Customer Satisfaction on Students of the Technology and Business Master Institute Pekanbaru. Journal of Artificial Intelligence and Digital Business (RIGGS), 1(1), 19-24.

Mursid. (2016). Manajemen Pemasaran. Bumi Aksara.

Nugrahani, F. (2014). Metode penelitian kualitatif (Vol. 1, Issue 1). Cakra Books. http://e-journal.usd.ac.id/index.php/LLT%0Ahttp://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/viewFile/11345/10753%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.04.758%0Awww.iosrjournals.org

nuraini, nuraini, & vinuzia, mala. (2022). Utilization of Mangosteen Skin Into A Halal Drink and Thayyib As A Business Opportunity In The Form Of Health Coffee Powder. Journal of Artificial Intelligence and Digital Business (RIGGS), 2(1), 01–05.

Pranata. (2022). Pengertian dan fungsi katalog produk. Percetakan Pranata Printing Online. https://www.pranataprinting.com/pengertian-dan-fungsi-katalog-produk/

Ramadhan, M. The Effectiveness Of Use Of E-Learning In Entrepreneurship Courses In Private Vocational School, Pematangsiantar City Preparation. E-learning, 11(12), 13.

Rustiarini, N. W., Anggraini, N. P. N., & Satwam, I. K. S. B. (2021). Perancangan katalog produk untuk meningkatkan penjualan umkm. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(5), 2–9.

Sandya, D. (2023). The Influence of Entrepreneurial Characteristics On The Success of The Service Business At Elfa Music School Bandung. Journal of Artificial Intelligence and Digital Business (RIGGS), 1(2), 36-44.

Satrio, P. U. D. (2019). Perancangan Katalog Wisata Kota Surabaya Sebagai Media Informasi Massa. Gestalt, 1(1), 95–102. https://doi.org/10.33005/gestalt.v1i1.23

Srijani, K. N. (2020). Peran UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat. EQUILIBRIUM : Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Pembelajarannya, 8(2), 191. https://doi.org/10.25273/equilibrium.v8i2.7118

Sugiri, D. (2020). Menyelamatkan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah dari Dampak Pandemi Covid-19. Fokus Bisnis : Media Pengkajian Manajemen Dan Akuntansi, 19(1), 76–86. https://doi.org/10.32639/fokusbisnis.v19i1.575

Supardi, S., Yusril, M., Zamri, A. T., & Ak, U. A. (2021). Analisis Bauran Promosi Dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja Pemasaran Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Di Kabupaten Kampar. Menara Ilmu: Jurnal Penelitian Dan Kajian Ilmiah, 15(1), 107–113. https://repo.stiebangkinang.ac.id/id/eprint/121%0Ahttps://repo.stiebangkinang.ac.id/121/1/ANALISIS BAURAN PROMOSI DAN PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA PEMASARAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KAMPAR.pdf

Tjipjono, F. (2014). Pemasaran Jasa – Prinsip, Penerapan, dan Penelitian. andy offset.

Downloads

Published

01-02-2023

How to Cite

Novita, Y., Fera, F., & Dewi, P. C. (2023). DAMPAK PROMOSI PROGRAM KATALOG CINTA PRODUK LOKAL SIGI TERHADAP PELAKU USAHA MIKRO DI KABUPATEN SIGI. Indonesian Journal of Multidisciplinary on Social and Technology, 1(1), 37–41. https://doi.org/10.31004/ijmst.v1i1.111

Issue

Section

Articles